Tata Nano berpotensi jadi Mobil murah sekali

Tata Nano menawarkan mobil kecil 5 pintu dengan kapasitas penumpang 4 orang dengan harga lumayan murah. mobil dengan kecepatan maksimum yang hanya 105 km/h, cukuplah untuk perjalanan dalam kota yang rata-rata mentok 60 km/h.

Mobil ini ditawarkan dengan harga yang murah sekali yaitu 2.06 Lakh sampai 3.03 Lakh. Kalau di Rupiah-kan dengan Kurs 1 Lakh setara dengan 19 juta maka mobil Tata Nano berakhir di harga 38 – 57 juta saja, murah bukan.

Meskipun banyak berhembus kabar terkait harga jual Tata Nano yang hanya bermain di kisaran 24 hingga 40 juta saja namun cukup sulit untuk menemukan sumber valid akan informasi tersebut. Kalau misalnya bisa dijual di harga 24-an juta, pasar sepeda motor kelas 20-an juta bisa "terguncang".

Menurut informasi resmi dari Tata Nano, Harga yang ditawarkan mobil kecil buatan Tata untuk varian Nano GenX memiliki harga termurah sekitar 40 jutaan Rupiah.

mobil murah tata nano, harga tata nano,

Setidaknya dengan harga sesuai rilisan situs resminya yang sekitar 3.03 Lakh, masih lebih murah dari harga Suzuki Karimun Wagon R yang di lepas pada angka 100-an juta, dan membuat Tata Nano berpotensi menjadi mobil murah sekali.

Tapi tentu saja patokan tersebut berdasarkan harga jual Tata Nano di India yang merupakan Home Base-nya Tata, dan akan lain jika sudah masuk ke Indonesia karena ada tambahan biaya macam-macam yang bisa membuat harga jualnya agak lebih tinggi sedikit.

Tata Nano sendiri memiliki beberapa Varian yaitu Nano XE GenX yang di banderol paling murah, kemudian ada Nano XM GenX, Nano XT GenX, Nano XMA GenX dan Nano XTA GenX yang paling mahal.

Untuk Varian Nano eMax yang bisa menggunakan bahan bakar Bensin dan CNG (Compressed Natural Gas) dijual pada kisaran harga Rp. 54 juta.

mobil murah tata nano

Mengandalkan mesin 624 cc 2 silinder, mobil kecil Tata Nano dapat melaju hingga 105 km/h dengan torsi maksimal 51 Nm @ 4000 rpm. Pada sektor kaki Tata Nano sudah menggunakan ban R 12 tipe Tubeless.

Kira-kira mesin 624 cc nya bisa buat sepeda motor gak yaa..???

Spesifikasi Tata Nano

Nano XE GenX, XM GenX, XT GenX, XMA GenX dan XTA GenX
Tata Nano eMax powered by CNG
DIMENSION
Overall Length
3164 mm
3099 mm
Overall Width
1750 mm (with ORVM)
1495 mm (Without ORVMs)
Overall Height
1652 mm
Wheel Base
2230 mm
Ground clearance
180 mm
Minimum Turning Circle Radius
4 m
Seating Capacity
4 persons
Fuel Tank Capacity
24 liter
Gasoline 15 Litres
CNG 32 Litres (Water-filling capacity)
Luggage Space
XE, XM & XT
110 liter
80 Litres
XMA, XTA (Easy Shift)
94 liter
ENGINE & TRANSMISION
Fuel Type
Gasoline
Bi-Fuel (Gasoline + CNG)
Engine Type
624 cc, 2 cylinders, MPFI
4 Stroke, water-cooled, multipoint injection system 2 cylinders in-line
Maximum Power
38 PS @ 5500 +/- 250 RPM
33 PS (CNG) @ 5500 (+/-250) rpm
38 PS (Petrol) @ 5250 (+/-250) rpm
Maximum Torque
51 Nm @ 4000 +/- 500 RPM
45 Nm (CNG) @ 3500 (+/-500) rpm
51 Nm (Petrol) @ 4000 (+/-500) rpm
Top Speed
105 kmph
Transmission
XE, XM & XT
Manual
Rear Wheel Drive,
Synchromesh on all forward gears, Sliding mesh on reverse gear
XMA, XTA (Easy Shift)
Easy Shift (Automated Manual Transmission) with Sports Mode & Creep feature
Gears
XE, XM & XT
Four forward + one reverse speed
Four Forward + One Reverse
XMA, XTA (Easy Shift)
Five forward + one reverse speed
SUSPENSI
FRONT
Independent, lower wishbone, McPherson struts with gas-filled dampers and anti-roll bar.
REAR
Independent semi trailing arm with coil spring and gas filled shock absorbers
STEERING SYSTEM
XM, XMA, XT, XTA
Electric Power Assisted (brushless type) with active return feature

XE
Manual steering

BRAKE
Brake Type
Independent dual circuit, hydraulic brake operated by tandem master cylinder with vacuum booster
Dual Circuit, Vertical Split operated by tandem master cylinder with vacuum booster
Front
Drum Brake
180 mm diameter Drum Brake
Rear
Drum Brake
180 mm diameter Drum Brake
WHEEL & TYRES
Tyre Type
Tubeless
Front Tyre size
135/70 R 12
Rear Tyre size
155/65 R 12
Spare Tyre size
135/70 R 12
Wheels Size
4 B x 12